Layanan Rekomendasi Penerbitan Paspor Jamaah Haji Pendamping Lansia
Editor: Humas01
Kamis, 02 Januari 2020
Photo
Persyaratan :
- Scan Surat Permohonan Pembuatan Surat Rekomendasi Penerbitan Paspor Haji
- Scan KTP
- Scan KK
- Scan Akta kelahiran, Akta/Buku Nikah, Ijazah* (pilih salah satu yang data nama dan tanggal lahirnya sesuai dengan KTP/KK)
- Scan PASPOR lama bagi yang telah memiliki
- Scan BPIH/Bipih Jamaah Haji Pendamping dan Lansia
- Scan SPPH Jamaah Haji Pendamping dan Lansia
- Scan Surat Pernyataan Keaslian Dokumen
Copyright (C) 2023 Kemenag Kabupaten Malang